Rabu, 30 April 2014

Nutrisi dan Manfaat Genjer

Haai blogger....ketemu lagi niiih , sehatkah ? Semoga !

Eh, kamu tahu dengan genjer ?
Iyaaa,,, itu loh sayuran yang katanya "sayuran orang miskin" karena dahulu kala genjer ini merupakan bahan makanan alternatif saat krisis pangan terjadi pada masa pendudukan Jepang.

Tahu ga sih kalo genjer yang katanya sayuran orang miskin itu nyatanya kaya akan nutrisi.
Beberapa kandungan nutrisi sayur genjer antara lain Karbohidrat , protein , kalsium , zat besi serta kaya akan fosfor dan energi .
Selain itu , ternyata genjer juga memiliki kandungan lain yang juga berguna bagi tubuh . Genjer ternyata mengandung senyawa flavonoid . Setelah saya searching di google dengan keyword senyawa flavonoid. Banyak sekali situs yang menampilkannya. Dari berbagai sumber itu, saya dapat menyimpulkan bahwa senyawa flavanoid dapat berguna sebagai antibiotik karena berperan sebagai anti mikroba dan bahkan sebagai anti kanker.

^,^ Semoga bermanfaat yaa....

Tidak ada komentar:

Posting Komentar